Tentang Alga
Haloo
buddies~~
Seperti yang
kita tahu buddies bahwa indonesia memiliki luas lautan yang sangat luas dimana
di dalamnya terdapat banyak jenis biota
laut. Kalian pernah makan sushi kan? Atau pernah makan pudding dan agar-agar
kan? Atau pernah minum suplemen yang namanya Spirulina? Nah kalo iya, berarti
kalian sudah tau mengenai alga atau ganggang. Emang algae tuh apa sih?
Algae itu
merupakan tumbuhan fotosintetik yang mempunyai tubuh bermacam-macam, mulai dari
satu sel sampai banyak sel. Algae dapat melakukan fotosintesis karena mempunyai
inti dan plastida mengandung klorofil a dan b.
Nah, algae yang bersifat mikroskopis biasa disebut
dengan fitoplankton juga yaa, sedangkan alga yang terlihat dengan jelas
bentuknya disebut dengan makro alga yang hidup dengan cara melekatkan dirinya
pada subtrat perairan. Mungkin istilah makro alga masih asing di telinga orang
awam yaa, masyarakat biasa menyebutnya dengan rumput laut. Nah sebernernya, si
makro algae inilah yang biasa dikonsumsi nih.
Algae juga
mempunyai pigmen yang akan menimbulkan
warna-warna
tertentu. Nah menurut kandungan pigmennya, makro alga dibedakan menjadi 3
divisi, yaitu Chlorophyta
si algae hijau, Rhodophyta si algae merah, Phaeophyta si algae coklat, Crysophyta si alga
keemasan, dan lain-lain. Karena si algae ini sebenernya adalah tumbuhan, makanya dia bisa
berfotosisntesis. Namun tidak semua algae dapat
berfotosintesis yaa,
ada nih satu yang tidak
dapat berfotosintesis yaitu dari
divisi
Cyanophyta.
Cholorophyta
Bacillaryophyta
Phaeophyta
Cyanophyta
Rhodophyta.
Bagaimana
buddies wawasan kalian mengenai bawah laut bertambah bukan? Jadi sering-sering
kunjungi blog kami ya karena akan banyak info-info mengenai laut yang kami
share buddies.
Komentar
Posting Komentar